Tag: Air OK OCE
-
Air Mineral Botol
Kita tahu, bahwa sebagian besar tubuh manusia terisi oleh cairan. Sekitar 60% isi tubuh manusia adalah cairan. Pemenuhan kebutuhan tersebut, tubuh tidak bisa memproduksinya sendiri, melainkan harus melalui asupan atau berdasarkan apa yang dikonsumsi. Oleh karenanya, untuk memenuhi kebutuhan cairan di dalam tubuh, kita harus banyak meminum air mineral yang layak konsumsi. Syarat Air Bersih…